PEMBINAAN TEKNIS & ADMINISTRASI PERADILAN PADA 4 (EMPAT) LINGKUNGAN PERADILAN SELURUH INDONESIA

Pada hari Kamis, tanggal 21 Oktober 2021, bertempat di ruang Command Center Pengadilan Militer III-13 Madiun, telah dilaksanakan acara virtual “Pembinaan Teknis dan Administrasi Peradilan Bagi Pimpinan, Hakim, dan Aparatur Peradilan Tingkat Banding dan Tingkat Pertama Pada 4 (Empat) Lingkungan Peradilan Seluruh Indonesia.” Acara ini dihadiri oleh Kadilmil, Wakadilmil, Pokkimil, Panitera, dan Sekretaris Pengadilan Militer III-13 Madiun. Dalam acara tersebut, Ketua Mahkamah Agung RI, Prof. Dr .M. Syarifuddin,SH., MH menyampaikan beberapa poin penting, diantaranya :

  1. Update terkini terkait kondisi Peradilan di masa Pandemi Covid-19
  2. Kepatuhan dalam mengisi LHKPN
  3. Pengadaan CPNS MA-RI Tahun 2021
  4. Aplikasi e-BIMA
  5. Permasalahan Eksekusi
  6. Regulasi dan Kebijakan Mahkamah Agung Tahun 2021
  7. Pengawasan Perilaku Aparatur, serta
  8. Penggunaan Media Sosial oleh Hakim dan Aparatur Peradilan.

“Cintai Profesi, Jaga Institusi”

This entry was posted in Uncategorized. Bookmark the permalink.

Comments are closed.